7 Anjing imut yang wajib kamu tau!!

Hai sobat Oshine kali ini Shinny mau share 7 jenis anjing paling imut menurut versi Shinny. Oh ya untuk jenis dan gambar Anjingnya, Shinny ambil dari berbagai sumber yaa 🙂 Bichon Frise Ras anjing kecil berbulu putih halus yang berasal dari Pulau Malta, Spanyol. Ras anjing ini termasuk jenis anjing Bichon yang kemudian dibedakan menjadi empat ras berbeda, yaitu Bichon Bolognese, Bichon Havanais, Bichon Maltese, dan Bichon Tenerife (sekarang disebut Bichon Frisé). Anjing ini memiliki tinggi badan 24,36-29,4 cm dengan bulu berwarna putih dan kadang-kadang terdapat sedikit warna kuning atau…

Read More

ROTTWEILER – SI KUAT YANG SELALU WASPADA

Rottweiler  adalah jenis anjing domestik yang memiliki ukuran tubuh yang cukup besar. Mereka adalah penjaga keluarga dan teman yang populer. Pemilik Rottweiler  pemula harus berhati-hati, karena anjing ini kuat dan intens. Mereka membutuhkan perawatan dan pelatihan yang berpengalaman. Anjing Rottweiler  merupakan anjing yang berasal dari negara Jerman, dan biasanya digunakan untuk membantu menyelesaikan pekerjaan yang berat. Pekerjaan tersebut diantaranya seperti menggiring ternak, menarik gerobak, menjaga rumah, hingga bekerjasama dengan pihak kepolisian dan militer untuk melakukan beberapa tugas fisik yang sanggup diterima oleh anjing yang satu ini. Jenis anjing yang satu…

Read More