Waktu Untuk Tidur Anjing

Berapa Lama sih waktu tidur Anjing itu ? Hai sobat Oshine tahukah kamu berapa jam Anjing tidur dalam sehari? Anjing membutuhkan tidur setiap harinya untuk beristirahat dan mengisi ulang energinya. Sama seperti kucing, anjing juga tidur cukup lama dalam sehari. Umumnya, setiap anjing membutuhkan tidur selama 9-14 jam setiap harinya. Durasi ini adalah kombinasi dari tidur siang dan malam hari. Namun, jumlah waktu tidur yang dibutuhkan anjing bisa bervariasi. Hal ini dipengaruhi oleh usia, ras, ukuran, tingkat aktivitas, kesehatan, dan bahkan lokasi tidur. Mengenai ukuran anjing, umumnya semakin besar anjing,…

Read More